Berita

PKK Kecamatan Kemranjen Laksanakan Rakor Rutin

Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) merupakan Organisasi Kemasyarakatan yang bertujuan untuk memberdayakan perempuan dan berperan dalam pembangunan Indonesia. PKK merupakan lembaga sosial kemasayarakatan yang independen, non-profit, dan tidak berafiliasi dengan partai politik tertentu.  PKK